KLARAS HARUM AL-MUGHNI FOUNDATION
Yayasan Klaras Harum Al Mughni adalah sebuah lembaga nirlaba yang didirikan pada tanggal 23 Februari 2022 dengan adanya semangat untuk ikut berkontribusi dalam kegiatan sosial kemasyarakatan dimana yayasan mempunyai tujuan ingin membangun kemandirian masyarakat dengan inspirasi kepedulian, nilai-nilai toleransi di masyarakat serta melakukan kegiatan nyata yang dapat dirasakan oleh masyakarat luas.
Para pendiri Yayasan berkomitmen penuh untuk selalu bersikap independen, mandiri dan tidak berpihak pada kepentingan kelompok tertentu dengan semangat pengabdian kepada masyarakat dalam hal kegiatan sosial kemanusiaan pada setiap kegiatan yang akan dijalankannya.
AKTIVITAS
Apr 14, 2023
Gebyar Ramadhan Madrasah Baitul Mughni 1
Okt 13, 2022
Penggunaan Ambulance. (Jenazah)
Jun 24, 2022
Penggunaan Ambulance. (Pasien)
Jun 18, 2022
Penggunaan Ambulance. (Pasien)
Jun 04, 2022
Penggunaan Ambulance. (Pasien)
May 30, 2022
Penggunaan Ambulance. (Pasien)
May 26, 2022
Penggunaan Ambulance. (Pasien)
May 08, 2022
Penggunaan Ambulance. (Pasien)
May 04, 2022
Penggunaan Ambulance. (Pasien)
May 02, 2022
Penggunaan Ambulance. (Jenazah)
May 01, 2022
Penggunaan Ambulance. (Pasien)
May 01, 2022
Penggunaan Ambulance. (Jenazah)
April 23, 2022
Penggunaan Ambulance. (Pasien)
April 22,2022
Penggunaan Ambulance. (Jenazah)
April 18, 2022
Penggunaan Ambulance. (Jenazah)
April 18, 2022
Klarasfoundation berbagi untuk sesama.
April 18, 2022
Klarasfoundation berbagi untuk sesama.
April 18, 2022
Klarasfoundation berbagi untuk sesama.
April 17, 2022
Penggunaan Ambulance. (Jenazah)
April 16, 2022
Penggunaan Ambulance. (Pasien)
April 12, 2022
Penggunaan Ambulance. (Pasien)
Apr 08, 2022
Penggunaan Ambulance. (Pasien)
Apr 07, 2022
Penggunaan Ambulance. (Jenazah)
Apr 06, 2022
Penggunaan Ambulance. (Pasien)
Apr 02, 2022
Penggunaan Ambulance. (Pasien)
Mar 31, 2022
Penggunaan Ambulance. (Pasien)
Mar 16, 2022
Penggunaan Ambulance. (Jenazah)
Mar 10, 2022
Launching Yayasan & Mobil Ambulance Klaras Harum Al-Mughni
Mar 06, 2022
Penggunaan Ambulance. (Pasien)
PROGRAM
-
SOSIAL
Yayasan Klaras Harum Al Mughni didirikan dengan tujuan awal untuk membantu masyarakat yang membutuhkan ....
-
PENDIDIKAN
Yayasan Klaras Harum Al-Mughni juga ingin ikut berpartisipasi dalam bidang Pendidikan dengan mengadakan PAUD/TK untuk membangun generasi penerus bangsa ....
BERITA
Klaras, Bandung - Yayasan Klaras Harum Al-Mughni meluncurkan mobil ambulance gratis yang diresmikan langsung oleh ketua yayasan Bapak H.Wedi Siswandi dan pembina yayasan Bapak H. Herli Hasan dan Bapak H.